AKREDITASI UNEJ SELURUH JURUSAN TERLENGKAP

AKREDITASI UNEJ – Universitas Jember atau biasa dikenal dengan UNEJ merupakan perguruan tinggi yang terletak di ujung timur jawa timur. UNEJ juga dikenal dengan universitas dengan biaya kuliah UNEJ yang affordable atau terjangkau.

Maka dari itu UNEJ bisa menjadi salah satu pilihan kamu untuk melanjutkan jenjang pendidikan setelah SMA.

Kamu juga bisa lihat passing grade UNEJ untuk melihat tingkat persaingan pendaftar di setiap jurusan.

AKREDITASI INSTITUSI UNEJ

UNEJ memiliki banyak pilihan program studi atau jurusan yang dapat kamu pilih. Predikat terbaru UNEJ pada tahun 2022 adalah UNGGUL berdasarkan surat Keputusan BAN-PT No. 1962/SK/BAN-PT/Ak.KP/PT/XI/2022.

Akreditasi Institusi saja tidak cukup, kamu perlu melihat akreditasi jurusan UNEJ. Akreditasi jurusan perlu di lihat karena di dunia kerja akreditasi prodi (program studi) yang lebih di utamakan.

Oleh karena itu, mimin udah rangkum jurusan unej dan akreditasinya, lengkap mulai diploma, sarjana, pascasarjana / magister hingga doktoral.

AKREDITASI UNEJ DAN JURUSAN PROGRAM DIPLOMA III

Berikut ini mimin udah buat rangkuman jurusan di UNEJ dan akreditasinya program diploma III. Yuk kepoin!

PROGRAM STUDI JENJANG AKREDITASI
Perpajakan D-III A
Usaha Perjalanan Wisata D-III A
Manajemen Perusahaan D-III A
Administrasi Keuangan D-III A
Kesekretariatan D-III Baik Sekali
Akuntansi D-III UNGGUL
Keperawatan (Kampus Kota Lumajang) D-III Baik Sekali
Keperawatan (Kampus Kota Pasuruan) D-III Baik Sekali

AKREDITASI UNEJ DAN JURUSAN PROGRAM DIPLOMA IV

Data dibawah ini adalah data jurusan di UNEJ dan akreditasinya program diploma IV. Check this out!

PROGRAM STUDI JENJANG AKREDITASI
Teknologi Rekayasa Kontruksi Bangunan Gedung D-IV B
Teknologi Rekayasa Elektronika D-IV B
Rekayasa Perancangan Mekanik D-IV B

AKREDITASI UNEJ DAN JURUSAN PROGRAM SARJANA

Berikut ini mimin udah siapkan tabel jurusan di UNEJ dan akreditasinya program sarjana. Silahkan dibaca!

KODE PRODI PROGRAM STUDI JENJANG AKREDITASI
Fakultas Hukum
74201 Ilmu Hukum S1 UNGGUL
63201 Ilmu Administrasi Negara S1 A
63211 Ilmu Administrasi Niaga S1 B
64201 Ilmu Hubungan Internasional S1 A
72201 Ilmu Kesejahteraan Sosial S1 B
69201 Sosiologi S1 B
Fakultas Pertanian
54211 Agroteknologi S1 UNGGUL
54201 Agribisnis S1 UNGGUL
54294 Ilmu Tanah S1 B
54295 Proteksi Tanaman S1 B
54204 Agronomi S1 BAIK
54271 Ilmu Pertanian/Perkebunan S1 B
54203 Penyuluhan Pertanian S1 BAIK
54231 Peternakan S1 BAIK
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
60201 Ekonomi Pembangunan S1 UNGGUL
61201 Manajemen S1 A
62201 Akuntansi S1 UNGGUL
60206 Ekonomi Syariah S1 B
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
86205 Pendidikan Luar Sekolah S1 UNGGUL
86206 Pendidikan Guru Sekolah Dasar S1 B
87203 Pendidikan Ekonomi S1 UNGGUL
87201 Pendidikan Sejarah S1 A
88203 Pendidikan Bhs Inggris S1 B
88201 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia S1 UNGGUL
84202 Pendidikan Matematika S1 A
84203 Pendidikan Fisika S1 A
84205 Pendidikan Biologi S1 UNGGUL
86207 Pendidikan Guru PAUD S1 UNGGUL
84206 Pendidikan IPA S1 B
87202 Pendidikan Geografi S1 BAIK
Fakultas Ilmu Budaya
79202 Sastra Inggris S1 UNGGUL
79201 Sastra Indonesia S1 A
80201 Ilmu Sejarah S1 A
91261 Televisi dan Film S1 B
Fakultas Teknologi Pertanian
41201 Teknik Pertanian S1 B
41231 Tek. Hasil Pertanian S1 A
41211 Teknologi Industri Pertanian S1 B
12201 Pendidikan Dokter Gigi S1 B
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
44201 Matematika S1 B
45201 Fisika S1 UNGGUL
46201 Biologi S1 B
47201 Kimia S1 UNGGUL
Fakultas Kedokteran
11201 Pendidikan Dokter S1 UNGGUL
Fakultas Kesehatan Masyarakat
13201 Kesehatan Masyarakat S1 B
13211 Gizi S1 B
Fakultas Teknik
20201 Teknik Elektro S1 BAIK SEKALI
21201 Teknik Mesin S1 A
22201 Teknik Sipil S1 UNGGUL
24201 Teknik Kimia S1 C*
35201 Perencanaan Wilayah dan Kota S1 B
352045 Teknik Lingkungan S1 B
36201 Teknik Konstruksi Perkapalan S1 BAIK
31201 Teknik Pertambangan S1 BAIK
32201 Teknik Perminyakan S1 BAIK
Fakultas Farmasi
48201 Farmasi S1 A
Fakultas Keperawatan
14201 Keperawatan S1 UNGGUL
Fakultas Ilmu Komputer
57201 Sistem Informasi S1 B
59201 Teknologi Informasi S1 B
55201 Informatika S1 BAIK

AKREDITASI UNEJ DAN JURUSAN PROGRAM MAGISTER

Berikut ini mimin udah siapkan tabel jurusan di UNEJ dan akreditasinya program pascasarjana / magister. Check this out!

KODE PRODI PROGRAM STUDI JENJANG AKREDITASI
Fakultas Hukum
74101 Ilmu Hukum S2 Baik Sekali
74102 Kenotariatan S2 B
Fakultas Ilmu SosiaI dan Ilmu Politik
63101 Ilmu Administrasi S2 B
Fakultas Pertanian
54104 Agronomi S2 Baik
54101 Agribisnis S2 B
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
61101 Manajemen S2 A
60101 Ilmu Ekonomi S2 UNGGUL
62101 Akuntansi S2 UNGGUL
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
84101 Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam S2 Baik Sekali
87120 Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial S2 UNGGUL
84102 Pendidikan Matematika S2 A
86122 Program Studi Pendidikan Dasar S2 B
Fakultas Ilmu Budaya
79102 Ilmu Linguistik S2 B
Fakultas Teknologi Pertanian
41111 Teknologi Agroindustri S2 B
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
44101 Matematika S2 B
46101 Biologi S2 B
45102 Fisika S2 B
Fakultas Teknik
21103 Teknik Mesin S2 Baik Sekali
22101 Teknik Sipil S2 B
20101 Teknik Elektro S2 B
Fakultas Farmasi
18201 Farmasi S2 Baik
Fakultas Keperawatan
14101 Keperawatan S2 Baik
Pascasarjana
54107 Bioteknologi S2 B
13101 Ilmu Kesehatan Masyarakat S2 Baik Sekali
22103 Pengelolaan Sumberdaya Air Pertanian S2 Baik Sekali

AKREDITASI UNEJ DAN JURUSAN PROGRAM DOKTORAL

Berikut ini mimin udah siapkan tabel jurusan di UNEJ dan akreditasinya program doktoral. Silahkan dibaca!

PROGRAM STUDI JENJANG AKREDITASI
Ilmu Hukum S3 B
Ilmu Administrasi S3 B
Ilmu Ekonomi S3 Unggul
Ilmu Manajemen S3 B
Ilmu Pertanian S3 Baik Sekali
Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam S3 Baik Sekali
Pendidikan Matematika S3 C*
Bioteknologi S3 Baik

*Prodi baru yang sedang pengajuan Akreditasi UNEJ ulang.

Seperti yang kamu lihat rata – rata akreditasi jurusan di UNEJ memiliki predikat B. Informasi ini bisa kamu gunakan dalam memilih jurusan.

Data AKREDITASI UNEJ terakhir di update tanggal 01 NOVEMBER 2023, jika ada ketidaksesuaian data silahkan komen di kolom komentar ya, terimaksih.

Itulah artikel tentang Akreditasi UNEJ yang bisa mimin zonakampoes.com kasih. Semoga artikel ini bisa membantu kamu dalam memilih jurusan yang kamu idamkan.

SEMANGGAT!

Leave a Comment

error: Content is protected !!